Atas permintaan dari SMK Negeri 3 Malang, Program Studi D-III Bahasa Inggris melaksanakan TOEIC atau Test of English as an International Communication dan ini adalah kerjasama kali pertama antara Prodi D-III Bahasa Inggris dengan Sekolah yang terletak di Jalan Surabaya No. 1 teresebut.
Tes TOEIC terdiri dari 2 bagian, yaitu Listening Comprehension dan Reading Comprehension dengan total test items sebanyak 200 nomor dan untuk https://www.viagrasansordonnancefr.com/ mengerjakan Tes ini, diperlukan waktu lebih kurang 2 jam. Kegunaan dari Tes ini adalah untuk mengukur kemampuan berkomunikasi dengan berbahasa Inggris, khususnya untuk keterampilan mendengarkan dan membaca.